Mesin tersebut menghasilkan tenaga 19 dk di 8.500 rpm dan torsi 18,1 Nm di 7.500 rpm.
Dari tampilannya, bisa dibilang Yamaha RX-Z dalam kondisi rapih dan terawat.
Hal itu berdasarkan penampakan kelir, stiker, dan mesin.
Pria asal Malaysia itu menjual Yamaha RX-Z dengan harga 60.000 Ringgit.
Baca Juga: Kelanjutan Kasus Banyak Motor 2-Tak Legend Yang Disita Polisi, Ada Indikasi Kejahatan?
Jika dikonversi ke Rupiah, harganya bisa mencapai Rp 204,6 jutaan bro.
Wow, harganya benar-benar edan, bikin bikers melongo.
Kalau ada yang menjual motor 2-Tak Yamaha RX-Z di Indonesia, brother mau membelinya?
Source | : | Greatbiker.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR