MOTOR Plus Award 2021

Jelang MOTOR Plus Award 2021, Gak Pakai Mahal, Segini Biaya Nabung Pajak Motor Matic 150-160 cc Per Harinya

Fadhliansyah - Senin, 27 September 2021 | 12:50 WIB
MOTOR Plus
Beberapa perwakilan APM di MOTOR Plus Award 2019. Jelang MOTOR Plus Award 2021, Gak Pakai Mahal, Segini Biaya Nabung Pajak Motor Matic 150-160 cc Per Harinya

Nah untuk yang pengin membeli motor matic baru di kelas 150-160 cc, pasti penasaran dengan pajak tahunannya.

Dari nominasi motor matic 150-160 cc di kategori TCO, MOTOR Plus sudah mendapatkan rata-rata PKB-nya.

Didapatkan angka Rp 432 ribuan untuk PKB rata-rata motor matic berkapasitas 150-160 cc.

Sebagai patokan, untuk PKB motor matic 150-160 cc termurah ada di angka Rp 360 ribu per tahunnya.

Angka tersebut didapatkan dari motor matic kelas medium, yang harganya Rp 20-30 juta.

Sementara yang tertinggi ada di angka Rp 552 ribu per tahunnya.

Yang didapat dari kelas motor matic medium high, di rentang harga Rp 30-40 juta.

Dari angka rata-rata 432 ribu kemudian dibagi satu tahun alias 365 hari.

Baca Juga: Jelang MOTOR Plus Award 2021, Murahnya Nabung Buat Bayar Pajak Motor Matic 115 cc, Nih Hitungannya

Penulis : Fadhliansyah
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular