Pelek ini punya bentuk tutup hub yang unik, diklaim lebih ringan dan sangat kuat.
Selain itu, MV Agusta Brutale 1000 Nurburgring dibekali knalpot dari Arrow.
Leher knalpot juga dibuat panjang untuk meningkatkan torsi.
Ditambah ECU baru menemani knalpot baru tersebut.
Baca Juga: Wow, MV Agusta Rilis Sepeda Listrik Harganya Setara 2 Yamaha NMAX
Cover headlamp juga kena ubahan, dengan flyscreen mungil yang dipasang di atas headlamp.
Tersemat winglet kecil yang dapat meningkatkan downforce ke depan motor.
Terakhir, MV Agusta Brutale 1000 Nurburgring dibalut kelir silver dengan grafis merah.
Eh iya, superbike ini juga dibuat terbatas alias limited edition loh.
Baca Juga: Siram Muka Debt Collector, Nikita Mirzani Dikenal Doyan Naik Moge
Source | : | Visordown.com |
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR