Termasuk di bidang otomotif, seperti persiapan mekanik atau tenaga kerja siap pakai di industri otomotif.
Nantinya nominasi peraih DUDI Awards 2021 dapat diajukan langsung oleh masing-masing satuan pendidikan vokasi.
Agenda rangkaian DUDI Awards dimulai sejak Senin (15/11/2021).
Adapun puncak DUDI Awards 2021 sampai dengan Minggu ke-3 Desember 2021.
Baca Juga: Patut Ditiru, Pendidikan Vokasi Astra Honda Cakup Seluruh Provinsi Indonesia
Setiap satuan pendidikan hanya dapat mengusulkan satu DUDI per kategori.
Nantinya pihak terkait menjelaskan langkah-langka pendaftaran lewat pengisian google form.
Untuk tutorial pengisian formulir usulan nominasi DUDI Awards bisa diklik LINK INI, dan pengisian surat pernyataan pimpinan satuan pendidikan vokasi cek DI SINI.
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR