Siapin KTP dan KK, Bantuan Rp 1,2 Juta dari Pemerintah Cair Bulan November 2021

Galih Setiadi - Sabtu, 20 November 2021 | 21:45
KTP dan KK jadi beberapa syarat untuk cairkan bantuan Rp 1,2 juta dari pemerintah.
Tribunnews.com
KTP dan KK jadi beberapa syarat untuk cairkan bantuan Rp 1,2 juta dari pemerintah.

Bisa juga mencairkan uang BPUM lewat beberapa bank penyalur.

Bantuan dapat dicairkan setelah masyarakat menerima informasi pesan atau telepon dari Bank BUMN, Bank BUMD, atau PT Pos Indonesia.

Penerima dapat mencairkan dana BPUM dengan mendatangi lembaga penyalur dan harus membawa beberapa dokumen berikut:

  • E-KTP;
  • Fotokopi NIB atau SKU;
  • Kartu Keluarga (KK).
Penerima harus mengonfirmasi dan menandatangani pertanggungjawaban mutlak sebagai bukti penerima BLT UMKM.

Lalu penerima harus melakukan verifikasi dokumen dan data terlebih dahulu.

Kemudian bank penyalur akan mencairkan dana BPUM secara langsung.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul"Cek eform.bri.co.id atau banpresbpum.id, BLT UMKM untuk 100 Ribu Penerima Cair Bulan November 2021"

Source : Tribunnews.com
Editor : Indra GT


TERPOPULER