Salah satunya adalah uang koin Rp 750 ribu dengan gambar Soekarno.
Perlu brother ketahui, uang logam tersebut merupakan Uang Rupiah Khusus.
Pertama kali uang ini dicetak dengan bahan emas dan tidak untuk dipakai sebagaimana fungsinya.
Diketahui uang koin ini dicetak sebagai koin peringatan 1 abad umur proklamator Indonesia.
Seperti yang dijelaskan akun YouTube kintamoney.
"Yang ketiga koin Rp 750 ribu sebagai koin peringatan 100 tahun Soekarno bahan perunggu yang hanya terdapat beberapa keping saja," ucapnya dalam video.
Bukan uang koin sembarangan, uang rupiah khusus ini laku dengan harga selangit.
Di pasar lelang Eropa, uang koin tersebut laku di angka Rp 86 jutaan per kepingnya.
Baca Juga: Wow Uang Koin Ini Dilelang Setara Ratusan Yamaha NMAX, Nih Fakta Menggemparkan Lainnya
Source | : | Youtube.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR