Sambodo mengimbau kepada seluruh masyarakat agar menghindari kawasan yang sudah ditutup tersebut.
Sebab, dengan adanya penutupan pasti bakal terjadi kemacetan dan kepadatan kendaraan.
"Kita tidak perbolehkan kawasan ini steril dari kendaraan, kalau kendaraan Dinas Nanti dilihat kalau tujuan untuk ke kantor kita perbolehkan kalau kendaraan lain tidak hanya yang akan ngantor di jalan ini yang diperbolehkan," tuturnya.
Source | : | Warta Kota,Twitter |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR