Pakai Livery Khusus, 3 Yamaha All New Aerox 155 Terjual Dalam 5 Menit

Erwan Hartawan - Selasa, 7 Desember 2021 | 13:10 WIB
AGIEPOANX
All New Aerox edisi khusus

Baca Juga: Ini 10 Yamaha Aerox 155 Yang Lolos 40 Finalis Customaxi 2021, Keren Semua

“Design dengan tampilan racing look perpaduan antara livery Yamaha anniversary 60th world grand prix (WGP) dan design khas Prostreet dengan perpaduan warna yang sama dengan livery WGP dengan filosofi merah artinya berani, putih artinya elegant, dan hitam artinya agresif," kata Hendri Kartono.

"Saya ucapkan terima kasih atas antusias yang sangat luar biasa dari para konsumen Yamaha All New Aerox 155 spesial livery kolaborasi ini” sambungnya.

Selain itu, terdapat launching produk kolaborasi Yamaha Jabar X Prostreet lainnya yakni hoodie dan long sleeve yang dijual limited hanya 200 pcs masing-masing item.

Fredy Hadiono selaku owner dari Prostreet mengatakan Hoodie dan long sleeve ini didesain khusus oleh team Prostreet dengan gambar motor Yamaha All New Aerox 155 livery kolaborasi dan terdapat segitiga merah pada design melambangkan tiga motor yang dirilis di event meet up tersebut.

Baca Juga: ARCI Tangerang Touring ke Pangalengan Bandung, Seru Tapi Sopan

Selain menjadi ajang “Meet Up” para penggiat otomotif, gelaran kali ini terdapat photo contest dengan memperebutkan

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular