Penyaluran bantuan Rp 1,2 juta buat modal usaha yang dilakukan oleh penerima.
Adapun pencairan BLT UMKM atau BPUM ditunggu sampai akhir Desember 2021.
Seperti yang disampaikan Kepala Bagian Hubungan Masyarakat (Kabag Humas) Kemenkop UKM, Anang Rachman.
"Untuk pencairan target sampai dengan akhir Desember 2021," kata Anang dikutip dari Kompas.com.
Ada beberapa cara cek penerima BLT UMKM atau BPUM, yaitu:
Via e-form BRI
Apabila tercatat mendapatkan BPUM, maka masyarakat dapat menghubungi Kantor Cabang BRI terdekat untuk melengkapi dokumen pencairan dengan membawa e-KTP asli
Data penerima BLT UMKM ini berasal dari Kemenkop UKM dan BRI hanya bertugas sebagai lembaga penyalur.
Baca Juga: Bantuan Rp 900 Ribu Sampai Rp 3 Juta Cair Bulan Ini, Cepetan Siapin KTP dan Buka Link Ini
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR