Karena uang itu umumnya dipakai untuk kerik orang yang masuk angin.
Uang logam kondisi biasa paling dihargai Rp1.000 saja per keping.
Kolektor ini hanya membeli uang koin tahun 1973 itu yang dicetak salah atau ketebalan.
Harga yang ditawarkannya sangat mahal dan tentunya menarik perhatian pemilik uang tersebut.
Tawaran itu memang baru diunggah di YouTube Info Uang.
Jika Anda menemukan uang koin seperti yang dicari, tidak ada salahnya menghubungi kolektor bersangkutan.
Lumayan sekali uang tersebut dibeli seharga 10.000 kali lipat.
Tak heran orang yang memiliki uang logam ini seperti ketiban rezeki nomplok.
Sang kolektor mengunggah videonya di YouTube Info Uang Channel.
Baca Juga: Dicetak Terbatas Uang Koin Gambar Komodo Jadi Incaran, Cepat Dijual Harganya Tembus Rp 76 Jutaan
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR