Enggak Mau Kalah Dari Sirkuit Mandalika, Ridwan Kamil Akan Desain Ulang Sirkuit Sentul

Indra Fikri - Senin, 13 Desember 2021 | 12:35 WIB
DAB/OtoRace
Sirkuit Sentul akan diaspal ulang

Dengan jumlah penduduk 51 juta jiwa, terbesar di Indonesia, Jawa Barat merupakan pasar yang sangat potensial bagi pengembangan olahraga otomotif beserta turunnya seperti multi industri kebutuhan atlet, penggemar dan komunitas otomotif.

"Di kawasan Tengah dan Timur Indonesia, kita sudah memiliki Pertamina Mandalika International Street Circuit," ucap Bambang Soesatyo.

"Maka untuk kawasan barat Indonesia, yakni di Jawa dan Sumatera, kita akan memiliki West Java Sentul International Circuit," sambungnya.

"Melahirkan kembali kejayaan Sirkuit Sentul, yang tidak hanya menjadi sirkuit bersejarah di Indonesia, melainkan juga bersejarah di kawasan Asia dan Asia Tenggara," tutup pria yang akrab disapa Bamsoet.

Baca Juga: Bukan di Sirkuit Mandalika, Gubernur NTB Siapkan Sirkuit MXGP Indonesia 2022 di Sumbawa

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Ridwan Kamil (@ridwankamil)

 

Source : Instagram.com/ridwankamil,Instagram.com/bambang.soesatyo
Penulis : Indra Fikri
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular