Selain meningkatkan kelengkapan serta sarana dan prasarana sirkuit, juga berkomitmen meningkatkan kualitas penyelenggaraan event.
Seperti yang dikatakan Direktur Operasi dan Inovasi Bisnis MGPA, Arie Prasetyo.
"Kami mohon dukungannya agar persiapan menyambut MotoGP ini dapat berjalan lancar sehingga kita dapat menyaksikan kembali balap motor MotoGP digelar di negeri kita setelah penantian panjang selama 24 tahun," tambah Arie Prasetyo.
"Kami percaya event MotoGP mampu menjadi trigger kebangkitan industri pariwisata dan memberikan multiplier effect yang besar bagi perekonomian Indonesia," tutup Arie Prasetyo.
Kita doakan supaya semua aspek bisa rampung dengan cepat dan lolos homologasi ya bro.
Supaya bisa nonton MotoGP 2022 di negeri sendiri, gak perlu jauh-jauh.
Source | : | OtoRace.id |
Penulis | : | Eka Budhiansyah |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR