"Kami mohon dukungannya agar persiapan menyambut MotoGP ini dapat berjalan lancar," ungkapnya.
Balap motor MotoGP digelar di Indonesia setelah penantian panjang selama 24 tahun.
Pihaknya percaya event MotoGP mampu menjadi trigger kebangkitan industri pariwisata dan memberikan multiplier effect yang besar bagi perekonomian Indonesia.
Baca Juga: Fakta Seru, Juara Dunia Formula 1 Mirip Juara Dunia WorldSBK 2021 Di Sirkuit Mandalika
Artikel ini telah tayang di TribunLombok.com dengan judul Kejar Homologasi MotoGP, Kelengkapan Sirkuit Mandalika Dikebut
Source | : | TribunLombok.com |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR