Ramai Oli Palsu, Ketahui Ciri-ciri Keaslian Oli Wealthy Buat Motor

Ardhana Adwitiya - Kamis, 23 Desember 2021 | 17:00 WIB
Istimewa
Ramai oli palsu dijual bebas, ketahui ciri-ciri oli Wealthy asli buat motor.

"Jadi kalau sampai ada pembelian oli Wealthy di luar dari Wealthy, pastinya pihak bengkel atau pemilik motor akan berpikir ini siapa suppliernya," jelasnya.

"Sedangkan oli Wealthy dalam pendistribusiannya dilakukan oleh Wealthy sendiri," pungkasnya.

Arief menambahkan, oli Wealthy punya ciri yang sulit ditiru para pemalsu oli.

"Di label kami ada sesuatu yang tanpa mereka ketahui kita punya satu ciri khas," ujar Arief.

Istimewa
Oli Wealthy untuk motor

Baca Juga: Ramai Soal Oli Palsu, Netizen Berbagi Pengalaman Pernah Pakai di Motor

"Contohnya di dalam label ada hologram 3 dimensi yang memerlukan biaya ekstra bagi pemalsu oli," tambahnya.

"Karena yang namanya malsuin oli pasti ingin mengeluarkan biaya semurah mungkin dan mendapatkan hasil sebesar mungkin," sambungnya.

Selain secara fisik, kata Arief, perbedaan oli asli dengan oli palsu akan terasa saat motor menyala.

"Perbedaan yang sangat mencolok sekali itu akan memberi tahu pemilik kendaraan oli itu palsu atau tidak," lanjut Arief.

Baca Juga: Waspada Oli Palsu Masih Beredar Luas, Simak Ciri-ciri dan Harga Oli Motor Asli

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular