Pemilik motor mengatakan kepada Heri, jika nanti sore atau malam, motor akan diambil.
Namun, setelah ditunggu selama berminggu-minggu, motor tersebut tak kunjung diambil pemiliknya.
Akhirnya, Heri menitipkan motor tersebut ke rumah Sriyanto.
"Kemudian saya share ke grup, mas Iyannya telepon saya jika itu motor temannya," jelas Sriyanto.
"Kemarin bapak pemilik motor juga telepon, akan mengambil motor itu besok," tutupnya.
Baca Juga: Modifikasi Honda Vario 150, Tampang Galak Bodi Berlapis Karbon dan Part Ciamik
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Ramai di Whatsapp, Warga Bendosari Titip Motor di Rumah Orang, Tak Diambil Sampai Sebulan
Source | : | TribunSolo.com |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR