Kejadian Lagi, Video Motor Honda BeAT Tertukar di Parkiran Minimarket

Indra Fikri - Minggu, 30 Januari 2022 | 17:15 WIB
Instagram.com/banjarnegaraterkini
Kejadian lagi, video sebuah motor Honda BeAT berwarna biru putih tertukar di parkiran minimarket.

Gita saat sedang bekerja shift siang.

Ketika sore, sekitar pukul 17.00 Wib seorang pria masuk ke minimarket untuk membeli sesuatu.

Tapi ia tak menyadari pria itu bakal membawa kendaraannya.

Ia baru menyadari kejadian itu pada malam harinya, sekitar Pukul 22.00 Wib.

Ia terkaget karena kendaraannya sudah tidak ada di tempat parkir.

Sementara ia melihat ada kendaraan yang mirip dengan sepeda motornya di sebelah tempat ia memarkir.

Ia lalu mencari CCTV yang merekam aktivitas di halaman parkir hari itu.

Baca Juga: Video Detik-Detik Siswi Pengendara Honda BeAT Lawan Arah Gak Pakai Helm, Begini Endingnya

Dari situ, ia tahu ternyata kendaraannya dibawa pria yang sempat membeli di minimarket.

Entah ada unsur kesengajaan atau tertukar, ia berharap pria itu mengembalikan sepeda motornya.

Lalu mengambil kendaraannya yang tertinggal.

Tapi sampai sore ini, Sabtu (29/1/2022), belum ada orang yang datang mengembalikan kendaraannya.

"Harapannya segera dikembalikan. Dia pasti juga susah tidak memegang surat-surat nya. Saya juga sudah gak pegang surat kendaraan dia, " tutupnya.

Berikut ini VIDEO lengkapnya:

Baca Juga: Cuma Rp 3 Jutaan Sudah Dapat Honda BeAT atau Jupiter MX, STNK dan BPKB Lengkap

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Banjarnegara Terkini (@banjarnegaraterkini)

Artikel ini telah tayang di TribunJateng.com dengan judul Viral Motor Karyawati dan Pelanggan Minimarket Tertukar di SPBU Petambakan Banjarnegara 

Source : Tribunjateng.com
Penulis : Indra Fikri
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular