Videonya beredar luas, salah satunya diupload akun Twitter @wian_naker.
"Ngantuk ngab, Kawasaki Ninja H2 terpeleset," tulis akun TikTok @wian_naker.
Tukang parkir dan teman-temannya yang melihat kejadian itu pun langsung bergegas menolongnya.
Sebagai informasi, Kawasaki Ninja H2 dibekali dengan mesin 4-silinder segaris berkapasitas 998 cc yang dipadukan dengan supercharger.
Baca Juga: Profil Bikers Sultan Kawasaki Ninja H2 Bagi-bagi Duit Rp 100 Ribu Saat PPKM Darurat
Kombinasi ini bikin mesin Ninja H2 sanggup menghasilkan tenaga 239,7 dk dengan torsi 141,7 Nm.
Kawasaki H2 punya curb weight 238 kg, jadi lumayan kalau tertimpa motor yang satu ini.
Soal harga, Kawasaki Ninja H2 dibanderol Rp 760 juta OTR Jakarta.
Tonton video Kawasaki Ninja H2 jatuh di LINK INI.
Source | : | Kawasaki Indonesia,Tiktok.com |
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR