Namun pihak MGPA tak mau menunggu saja.
Gerak cepat mereka lakukan atas koordinasi internal untuk melakukan beautifikasi kembali.
"Kalo dari kami secara internal memiliki sejumlah catatan dari sisi sirkut, adanya aspal yang tergerus karena ada motor jatuh. Sehingga nanti ada aspal yang ditambal lagi," ucap Priandhi.
"Selain itu ada agenda untuk cleaning tumpahan oli kemarin, jadi kami upayakan tumpahan oli tidak merusak kualitas aspal," tutupnya.
Baca Juga: Komentar Marc Marquez Usai Crash Parah Di MotoGP Mandalika 2022
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Sukses Gelar MotoGP Mandalika, MGPA Masih Punya Pekerjaan Rumah untuk Benahi Sirkuit Mandalika
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR