Produk hasil kolaborasi Ridingstyle dengan Gresini Racing diantaranya Kaos, Polo Shirt, Topi dan Tas kasual.
Gelaran MotoGP Mandalika Ridingstyle juga meluncurkan produk terbarunya untuk musim balap 2022.
Yakni official merchandise team Gresini Racing Moto2, berupa Polo Shirt yang digunakan oleh Filip Salac yang dibanderol Rp.286.000,-
Fleece Jacket yang digunakan oleh Alessandro Zaccone dengan harga Rp.495.000,-
Baca Juga: MotoGP Mandalika Lombok Di Mata UMKM Produk Motor Dibandingkan Di MotoGP Sepang Malaysia
Topi Trucker yang dibandrol dengan harga Rp.165.000,- serta tas kasual yang harganya dibandrol Rp.88.000,-
Juga ada baselayer atau pakaian dalam yang bisa digunakan untuk riding, running, jogging, swimming dan surfing yang dibandrol Rp.253.000,-.
Sedangkan untuk Merchandise VIP Gresini Racing di kategori MotoGP baru bisa dipesan setelah lebaran nanti.
Produk apparel asli buatan Indonesia yang sudah mendunia ini bermarkas di Jalan Haur Pancuh II D2, Dipatiukur, Bandung, Jawa Barat, Indonesia.
Baca Juga: Puluhan UMKM Kumpul Di Pre Event MotoGP Mandalika 2022 Di Smesco
Buat yang mau memiliki produk karya anak bangsa ini bisa sambangi outlet Ridingstyle di kawasan Dipatiukur, Bandung, Jawa Barat.
Pembelian juga bisa melalui market place, website www.ridingstyle.co.id atau kontak WA 087880006899.
Buruan miliki apparel kelas dunia asal Bandung ini dan jangan sampai kehabisan ya bro.
KOMENTAR