Baca Juga: Penasaran Benarkah Ongkos Motor Listrik Lebih Murah daripada Bensin Yuk Dihitung Pemakaian KWH-nya
Fitur lainnya yakni sudah Virgo sudah keyless.
Untuk soal kaki-kaki, Virgo menggunakan ban ukuran 90/90-10 baik depan maupun belakang.
Sementara untuk tenaga penggeraknya, memakai Baterai 60V 23Ah LiFePO4 dengan slot ganda.
Virgo diklaim bisa mencapai kecepatan sampai 55 km/jam dan jarak tempuh 60km per baterai penuh.
Urusan harga, Iwan mengatakan Virgo cukup bersaing dengan motor listrik lainnya.
"Kami tawarkan dengan harga bersaing," tambah Iwan.
Virgo dibanderol dengan harga Rp15,450 juta OTR DKI Jakarta.
Sedangkan untuk diluar DKI harga lebih mahal Rp 1 juta atau sebesar Rp16,450 juta.
Baca Juga: Perusahaan Milik Orang Terkaya di Indonesia Jual Motor Listrik, Pernah Dicoba Ganjar Pranowo
Sayangnya meski sudah diluncurkan, Vola Virgo masih bersifat pre-order.
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR