"Kalaupun masyarakat menggunakan sepeda motor dan nantinya akan menggunakan jalan nasional, kita harapkan jalannya sebelah kiri," harapnya.
"Jadi jangan kemudian ada yang ambil kanan dan sebagainya," tegas Budi.
Namun, Kemenhub tetap tidak merekomendasikan penggunaan motor saat perjalanan mudik karena sangat berbahaya dan rawan kecelakaan.
Jangan sampai mudik yang bertujuan untuk bersukacita dengan keluarga di kampung halaman malah berujung pada berdukacita karena terjadi kecelakaan.
Bagaimanapun, mencegah lebih baik daripada telanjur terjadi.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kemenhub Imbau Pemudik Tidak Gunakan Sepeda Motor"
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Indra Fikri |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR