3 Tips Mudik Aman Dan Selamat Dari Polisi, Biker Wajib Tahu Nih

Erwan Hartawan - Rabu, 20 April 2022 | 21:00 WIB
Tribunnews.com
Ilustrasi mudik 2022

Sebab, rata-rata masyarakat bakal berkendara cukup lama, karena lokasi kampung halaman yang terbilang jauh.

“Misalnya dari Madiun mau ke Surabaya dengan motor, itu bisa sampai 4 jam."

"Minimal berhenti 2 kali untuk istirahat di rest area. Itu harus diketahui betul,” ungkapnya.

Untuk itu, Latif meminta kepada para pemudik nantinya bisa memanfaatkan rest area yang ada untuk istirahat sejenak, sebelum kembali melakukan perjalanan.

Baca Juga: Satgas Covid-19 Imbau Pemudik Tetap Waspada Saat Mudik Lebaran 2022, Bikers Musti Ingat

“Kita sudah siapkan semuanya. InsyaAllah kalau kita mempersiapkan diri dan kendaraan, kita akan selamat sampai tujuan."

"Utamanya yang paling penting itu, jangan lupa berdoa. Semoga mudik tahun ini bisa berjalan lancar,” tutupnya.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular