Bawa Kucing Dengan Motor Saat Perjalanan Lebaran, Ini Tips Ampuhnya

Aditya Prathama - Minggu, 1 Mei 2022 | 13:30 WIB
Tips Membawa Kucing Saat Perjalanan Lebaran

Baca Juga: Waspada, Maling Motor Incar Pemudik Yang Sedang Istirahat Di Indramayu

2. Siapkan harnes

Harnes atau tali pengaman pada badan kucing berguna untuk mengamankan kucing ketika terjadi hal-hal tak terduga.

Harnes dapat di ikatkan pada badan kucing dan mengaitkannya pada badan motor.

Ketika pet cargo yang mengangkut kucing tersebut terbuka maka kucing tidak akan kabur karena diikat menggunakan harness.

3. Tutup rongga besar pada pet cargo

Menutupi rongga besar pada pet cargo berguna untuk melindungi kucing dari terik matahari.

Hal tersebut juga bertujuan agar kucing tak berusaha kabur melalui rongga besar tersebut.

4. Bawa makanan dan minuman cukup

Makanan dan Minuman untuk kucing merupakan hal yang wajib dibawa saat perjalanan.

Source : TribunJogja.com
Penulis : Aditya Prathama
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular