PLN Siapkan Pasokan Listrik Setara Ribuan Rumah Dukung MXGP Indonesia 2022

Aditya Prathama - Rabu, 11 Mei 2022 | 17:40 WIB
Balpan Motor MXGP 2022

Dia pun menyebutkan, total daya mampu Sistem Kelistrikan Sumbawa per Mei 2022 mencapai 140 Megawatt (MW) dengan beban sebesar 118 MW.

Ini berarti masih ada cadangan daya sebesar 22 MW yang dapat dioptimalkan oleh masyarakat di Pulau Sumbawa dalam menyambut gelaran MXGP of Indonesia Samota Sumbawa 2022.

PLN pun saat ini mulai fokus berkoordinasi dengan seluruh pihak terkait untuk mempersiapkan infrastruktur kelistrikan.

Wiedhy pun berharap kerja sama ini dapat terus ditingkatkan, agar seluruh proses dapat berjalan aman dan lancar.

“Tentunya kami akan sangat memerlukan sinergi dari seluruh _stakeholder_ terkait, baik dari pemerintah daerah maupun pihak swasta yang terlibat. Tanpa dukungan semua pihak, mustahil PLN dapat melakukan semuanya sendiri,” jelas Wiedhy.

Artikel ini telah tayang di TribunPekanbaru.com dengan judul "Ajang Balapan Motor MXGP Butuh Listrik Setara 1.061 Rumah, PLN Siapkan Pasokan"

Source : TribunPekanbaru.com
Penulis : Aditya Prathama
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular