Sule Digugat Cerai Nathalie Holscer, Punya Motor Mini Yang Harganya Bikin Kaget

Aditya Prathama - Kamis, 07 Juli 2022 | 22:00
Aksi Sule Diatas Honda Monkey 125
Youtube/ Sule Productions
Youtube/ Sule Productions
Aksi Sule Diatas Honda Monkey 125

Motor tersebut adalah Honda Monkey 125 keluaran terbaru.

Motor mungil ini dibekali mesin satu silinder, berkapasitas 124 cc, SOHC, berpendingin udara.

Menggunakan mesin tersebut motor ini dapat menghasilkan tenaga maksimal 9,2 dk / 7.000 rpm dan torsi 11 Nm / 5.250 rpm.

Tak berselang lama dari unggah tersebut, ayah dari Rizky Febian ini menjajal kebolehan motor ini keluaran Honda tersebut.

Kegiatan itu dibagikan Sule melalui akun Youtube miliknya Sule Production pada 30 Juli 2020.

Aksi Sule Di Atas Honda Monkey 125
(Youtube/ Sule Productions)
(Youtube/ Sule Productions)
Aksi Sule Di Atas Honda Monkey 125

Sambil menggunakan helm berwana hitam.

Sule melakukan test ride pada motor Honda Monkey 125 berwarna kuning tersebut.

Sule pun langsung mengendarai motor terbarunya di sekitaran rumah dan mempersilahkan beberapa karyawannya untuk mencoba Honda Monkey 125 miliknya.



TERPOPULER