Yamaha Bagikan Hadiah Menarik saat HUT di Bulan Juli 2022, Buruan Ikut Yamaha Day Photo Competition

Aditya Prathama - Rabu, 13 Juli 2022 | 21:05 WIB
Yamaha Indonesia
Yamaha bagikan bermacam hadiah menarik saat HUT di Bulan Juli 2022, Buruan Ikut Yamaha Day Photo Competition

"Hal ini juga memperlihatkan “Ties in A New Age”atau ikatan kuat di era baru ini antara Yamaha dengan pelanggan untuk saling berbagi semangat dan dukungan, ini sangat bermakna kala menghadapi tantangan dalam kondisi yang dihadapi bersama saat ini." ungkapnya.

"Karenanya, terus share foto-foto terbaik kalian semua di ajang Yamaha Day Photo Competition dan nantikan hadiah-hadiah menarik yang disediakan Yamaha," pungkas Antonius Widiantoro.

Sementara itu, Coky Ginting, salah seorang konsumen loyal Yamaha menyebutkan, dirinya merasakan makna spirit “Ties in A New Age” yang digaungkan tahun ini.

Yamaha Indonesia
Coky Ginting, konsumen loyal Yamaha turut merayakan ulang tahun Yamaha di tahun 2022 ini

Dia turut merasakan momen selebrasi dengan ikut serta dalam Yamaha Day City Ride dan Carnaval di Jakarta.

"Saya turut merayakan ulang tahun Yamaha bersama konsumen lainnya melalui city touring dan carnaval di Jakarta Fair Kemayoran, sekalian membagi momen itu lewat foto dan cerita bahagia di Yamaha Day Photo Competition." ujar Coky

"Saya selalu memilih motor Yamaha untuk dimiliki misalnya Jupiter MX di segmen bebek, Fazzio Hybrid-Connected di kategori matik dan tipe sport MT-25. Lalu aktif bergabung dengan komunitas." sambungnya.

"Motor Yamaha telah menemani kehidupan saya dan keluarga, dan membuat saya punya banyak teman di komunitas yang merupakan perwujudan ikatan (Ties) emosional antar sesama biker Yamaha,” papar Coky Ginting.

Baca Juga: Enak Banget Vaksin Berhadiah Voucher Motor Yamaha, Sampai Tanggal Segini Buruan Serbu

ada 2 gelaran saat "Yamaha Day Photo Competition":

Penulis : Aditya Prathama
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular