"Tetapi kemudian saya mengalami kecelakaan yang sangat besar (highside) di Tikungan 4."
"Saya kehilangan bagian belakang dan itu adalah sisi yang tinggi. Itu bisa menjadi jauh lebih buruk, jadi saya merasa beruntung."
"Pemeriksaan awal menunjukkan beberapa fragmen tulang dan patah tulang di pergelangan kaki saya."
"Besok saya akan pergi untuk pemeriksaan lebih lanjut dan MRI"
"Setelah itu, saya harus tahu lebih banyak tentang waktu pemulihan saya dan saya dapat merencanakan comeback saya." jelas juara dunia dua kali itu.
Dengan jatuhnya Mir di MotoGP Austria 2022 membuatnya mengkoleksi 6 kali DNF dari 9 balapan terakhir.
Rentetetan rapor buruk di MotoGP 2022 tersebut tentu tidak bagus bagi sang juara dunia MotoGP 2020 itu.
Baca Juga: Fabio Quartararo Finis Ke-2 MotoGP Austria 2022, Sukses Rusak Pesta Ducati
Padahal Joan Mir membuka awal musim MotoGP 2022 dengan cukup baik.
Jadi kita doakan sama-sama semoga Joan Mir bisa cepat sembuh dan bisa mengakhiri puasa podium.
Source | : | Suzuki-racing.com |
Penulis | : | Ilham Ega Safari |
Editor | : | Niko Fiandri |
KOMENTAR