Tenaga itu dikombinasikan dengan transmisi 6-percepatan (MT/DCT).
NC750X juga akan hadir dengan3 warna baru, yakni Jeans Matte Blue Metallic, hitam metalik, balistik matte.
Honda Forza 750 mengambil basis dari Honda X-ADV dan NC750X.
Mesinnya juga sama yakni berkapasitas 745 cc 2-silinder yang digerakkan transmisi DCT Transmisi 6 percepatan.
Mesin itu bertenaga 58,6 PS atau setara 57,7 tk pada 6.750 rpm dan torsi maksimal 7,04 kg-m atau setara 69 Nm pada 4.750 rpm.
Honda NT100 2023 hadir dengan konsep motor sport touring.
Baca Juga: Moge Honda Rebel dan Honda CB650R Dapat Penyegaran, Lebih Stylish dan Modern
Mesin yang digendong berkapasita 1.084 cc 4-tak 2-silinder SOHC 4 valve.
Mesin moge ini dapat menyemburkan tenaga 102 PS atau setara 100 tk pada 7.500rpm dan torsi 10,61 kg-m atau setara 104 Nm pada 6.250 rpm.
Tentunya sang mesin digerakkan dengan transmisi 6-percepatan (MT/DCT).
Source | : | Young Machine |
Penulis | : | Ilham Ega Safari |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR