Jelang WSBK Indonesia 2022, Toprak Razgatlioglu Pepet Alvaro Bautista Di Klasemen WSBK 2022

Ardhana Adwitiya - Senin, 12 September 2022 | 21:35 WIB
Motociclismo.es
Pertarungan gelar juara dunia WSBK 2022 antara Toprak Razgatlioglu, Alvaro Bautista, dan Jonathan Rea, jelang WSBK Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika.

MGPA menggandeng konsultan desain sirkuit asal Italia, Dromo-Applied Italian Circuit Design untuk pengerjaan perbaikan sirkuit Mandalika.

Dromo bakal membantu meningkatkan berbagai aspek sirkuit Mandalika sesuai saran FIM dan Dorna Sports.

Perbaikan Sirkuit Mandalika dijadwalkan tuntas pada awal Oktober 2022.

Jelang WSBK Indonesia 2022, ternyata perebutan gelar juara dunia WSBK 2022 lagi seru-serunya.

Apalagi saat balap WSBK Prancis 2022 di Sirkuit Magny-Cours akhir pekan kemarin (9-11/9/2022).

Perebutan gelar juara dunia WBSK 2022, melibatkan Alvaro Bautista, Toprak Razgatlioglu, dan Jonathan Rea.

Di Race 1 WSBK Prancis 2022, Alvaro Bautista sukses menggasak kemenangan.

Baca Juga: Begini Syarat Dan Cara Daftar Jadi Relawan WSBK Indonesia 2022 Di Sirkuit Mandalika 

Sementara Toprak Razgatlioglu finis P11, dan Jonathan Rea finis terakhir.

Kemudian di Race 2, giliran Toprak Razgatlioglu yang naik podium puncak.

Source : TribunLombok.com
Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular