4 Fakta Unik Jadwal MotoGP Thailand 2022, Desainer Sama Dengan 5 Sirkuit MotoGP Musim ini

Joni Lono Mulia - Jumat, 30 September 2022 | 21:45 WIB
Michelin/PhotoPSP/Lukasz_Swiderek
Fakta sirkuit venue jadwal MotoGP Thaliand 2022, disebut Chang International Circuit atau juga Buriram International Circuit

2. Punya 2 Nama Sirkuit

Sirkuit jadwal MotoGP Thailand 2022 memiliki 2 nama sirkuit, yaitu Chang Internasional Circuit (CIC) dan Buri Ram International Circuit (BRIC).

Kedua nama sirkuit venue jadwal MotoGP Thailan 2022 baik CIC dan BRIC merujuk sirkuit yang sama.

Biasanya menyebut lengkap dengan sirkuit internasional Chang Buriram Thailand.

Untuk nama sirkuitnya sendiri lebih cenderung ke Chang International Circuit.

Sementara Buriram merujuk ke daerah atau kota di mana sirkuit internasional Chang (CIC) berada.

3. Sirkuit Dengan Jumlah Tikungan Paling Sedikit Musim Ini

Sirkuit venue jadwal MotoGP Thailand 2022 ini merupakan salah satu sirkuit dengan jumlah total tikungan paling sedikit.

Panjang sirkuit internasional Chang Buriram adalah 4,6 km dengan total 12 tikungan (7 kanan, 5 kiri).

Baca Juga: Lihat Marc Marquez Tercepat Di FP1 MotoGP Thailand 2022, Yamaha Berharap Bantuannya

Penulis : Joni Lono Mulia
Editor : Joni Lono Mulia


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular