Ia menargetkan peringkat ketiga yang dikini diduduki Aleix Espargaro.
Aleix Espargaro diketahui unggul 15 poin dari Bastianini.
"Kondisi pada MotoGP Malaysia membuatnya jadi sangat sulit, begitu pula secara fisik. Ini akan sangat menantang, tapi saya siap untuk bersaing dengan pebalap lainnya," katanya lagi.
Terlepas dari targetnya, Bastianini juga yakin Bagnaia bisa mengunci gelar juara dunia pada MotoGP Malaysia.
Baca Juga: Ducati Marah? Jadwal MotoGP Australia 2022 Enea Bastianini Bidik Peluang Perebutan Juara Dunia
Namun jelas semua tergantung dari performa Fabio Quartararo.
Source | : | Speed Week |
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR