Belum lagi karena jalannya masih basah, para pemotor yang susah payah melintasinya membuat antrean kendaraan semakin mengular.
Kepala Desa (Kades) Ciampea Suparman mengatakan peristiwa itu terjadi pada pukul 10.00 WIB.
Menurutnya, peristiwa itu diduga terjadi karena pengendara motor tak sabar melewati jalur lainnya.
Dia mengatakan aksi pemotor melintasi jalan yang masih dicor tersebut membuat kemacetan total.
Suparman mengatakan pihaknya dan anggota Polsek Ciampea turun tangan mengurai kemacetan.
Jalan yang masih dicor itu mengalami kerusakan.
Terlebih dia mengaku kasihan dengan kontraktor yang membangun jalan itu.
Baca Juga: Heboh Oknum Polisi Gadungan Ogah Mundurkan Mobil Saat Ditegur, Terbongkar Sosok Aslinya
Buat yang penasaran dengan videonya bisa lihat di bawah ini.
Source | : | Youtube Tribun Pontianak |
Penulis | : | Albi Arangga |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR