Baca Juga: Kejurnas OnePrix Dan Motorprix 2023 Busi NGK Siap Support 14 Tim Sekaligus
"Karena setelah balapan banyak rules yang berubah setelah kejadian," lanjutnya kala dihubungi M+.
Kejadian yang dimaksud karena adanya indisikasi kecurangan dan perubahan regulasi teknis yang dilakukan pihak penyelenggara.
Pada awalnya, ukuran karburator yang disepakati adalah 30 mm dan ini sudah diterapkan pada motor yang digarap Tekno Tuner.
Namun pada Ninja 150 besutan Ebon terlihat ukuran karburatornya mencapai 30,8 mm.
Pihak panitia berkilah kalau ukuran karburator itu masih dihitung sebagai 30 mm, belum 30 mm.
Hmm... kalau ukurannya sama, berarti bisa dong Ryan menang dari Thailand?
Baca Juga: Enggak Cuma Jepangan, CVT Motor Matic Vespa Juga Banyak Alami Gredek, Ini Penyebabnya
Penulis | : | Didit Abdillah |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR