Shell Super merupakan bensin dengan kandungan oktan atau RON 92, setara dengan Pertamax.
Harga Pertamax juga telah turun dari semula Rp 13.900 per liter menjadi Rp 12.800 per liter mulai 3 Januari 2022.
Dengan demikian, harga Pertamax lebih murah dibandingkan Shell Super.
Berikut perbandingan harga BBM di Pertamina, Shell, Vivo dan BP-AKR
- Biosolar Rp 6.800 per liter
- Pertalite Rp 10.000 per liter
- Pertamax Rp 12.800 per liter
- Pertamax Turbo Rp 14.050 per liter
- Dexlite Rp 16.150 per liter
- Pertamina Dex Rp 16.750 per liter
- Super Rp 13.030 per liter
- V-Power Rp 13.810 per liter
- V-Power Nitro+ Rp 14.180 per liter
- V-Power Diesel Rp 16.890 per liter
- Diesel Extra - Rp 16.310
- BP 90 Rp 12.940 per liter
- BP 92 Rp 13.030 per liter
- BP Ultimate Rp 13.810 per liter
- BP Diesel Rp 16.310 per liter
Baca Juga: Update Harga Bensin Awal 2023 Pertamina, Shell, BP dan Vivo, Ada yang Turun Harga Nih
- Revvo 90 Rp 11.800 per liter
- Revvo 92 Rp 12.800 per liter
- Revvo 95 Rp 13.600 per liter
Penulis | : | Erwan Hartawan |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR