Pengereman untuk roda belakang menggunakan master rem Brembo serta kaliper rem Frando 2P dan cakram floating aftermarket mirip di roda depan.
Baca Juga: Modifikasi Motor Honda GROM 125 Ala Gundam, Bukan Garang Malah Lucu
Di area mesin, terpasang pernak-pernik berupa engine cap dan baut-baut dari Takegawa.
Terakhir agar suara motor mini ini lebih buas, dipercaya ke muffler Yoshimura Carbon Short-Type dengan header titanium yang menawan.
Alhasil jadilah sebuah modifikasi motor Honda Grom ceper namun dengan kaki-kaki gambot ala lowrider.
Kece banget kan brother!
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR