Murahnya Biaya Charge Motor Listrik Konversi, Enggak Sampai Rp 5 Ribu Sudah Full

Galih Setiadi - Sabtu, 4 Februari 2023 | 15:40 WIB
Rizky OTOMOTIF
Foto ilustrasi Honda BeAT listrik BRT. Biaya charge motor listrik murah banget.

Sehingga, untuk mengisi daya baterai hingga full, memerlukan 2.100 watt hour (420watt x 5 jam), atau setara 2,1 kWh.

Untuk dihitung ke mata uang Rupiah, ambil contoh tarif listrik rumah dengan daya 1.300 VA yang memiliki biaya pemakaian Rp 1.444,7/kWh.

Untuk cara menghitung biayanya, tinggal kalikan biaya pemakaian (Rp 1.444,7/kWh) dengan 2,1 kWh.

Dengan demikian, biaya pengisian baterai motor listrik tersebut hanya Rp 3.032,4.

Harun/GridOto.com
Beberapa komponen motor listrik Honda BeAT hasil konversi, dari baterai sampai charger.

Enggak sampai Rp 5 ribu, brother sudah bisa mengisi baterai sampai penuh, murah banget!

Gimana bro, masih ragu dengan pemakaian motor listrik?

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular