Dalam PKB di STNK motor akan tertulis sejumlah nominal.
Nominal tersebut merupakan besaran yang wajib dibayarkan oleh bikers untuk setiap tahunnya.
2. SWDKLLJ
SWDKLLJ merupakan singkatan dari Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan.
Di STNK juga ada besaran SWDKLLJ yang harus dibayar setiap tahunnya.
Dengan membayar pajak kendaraan, artinya bikers telah membayar asuransi yang dikelola oleh Jasa Raharja.
3. BBN KB
Baca Juga: Tujuh Wilayah Gelar Pemutihan Pajak 2023 Program Unggulan Pajak Mati Lama Digratiskan Bebas BBNKB
BBN KB adalah singkatan dari Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor.
Ini adalah biaya yang dibebankan untuk perubahan kepemilikan dan penggantian kepemilikan kendaraan dari satu ke pemilik lainnya.
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR