Baru Tahu SWDKLLJ di STNK Bisa Dicairkan Sampai Rp 50 Juta, Siapkan KTP dan KK

Ahmad Ridho - Sabtu, 18 Februari 2023 | 11:40 WIB
MOTOR Plus-online/ Tribunnews
Setiap tahun bayar pajak motor dikenakan biaya SWDKLLJ dan bisa dicairkan sampai Rp 50 juta.

 

MOTOR Plus-online.com - Setiap tahun pemotor bayar pajak STNK dikenakan biaya SWDKLLJ dan ternyata uangnya bisa dicairkan.

Tapi ingat proses pencairan dana SWDKLLJ ini tidak bisa sembarangan.

Semua pemotor pasti berharap selamat saat berkendara dan terhindar dari kecelakaan.

Tapi saat terjadi kecelakaan, SWDKLLJ yang biasa dibayarkan setiap tahun bisa diberikan untuk korban.

Caranya juga cukup mudah siapkan KTP dan Kartu Keluarga (KK).

Tinggal ikuti proses dan persyaratannya, uang Rp 50 juta bisa dicairkan.

SWDKLLJ sendiri merupakan kependekan dari Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan.

Setiap korban kecelakaan akan mendapat santunan dari Jasa Raharja berbeda-beda nomimalnya.

Baca Juga: Ingat Dana SWDKLLJ di STNK Seperti Tabungan Uangnya Bisa Dicairkan Pemotor, Caranya Mudah

Tapi santunan paling besar adalah Rp 50 jutaan dan diberikan untuk korban kecelakaan.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular