MOTOR Plus-online.com - Jangan sampai berurusan dengan polisi, pemotor harus tahu beda STNK asli dengan palsu.
Sekilas dari cetakan serta ukuran STNK asli dan palsu tidak ada bedanya.
Selain itu baik STNK asli dan STNK palsu sama-sama dilengkapi hologram.
Tapi ingat STNK asli memiliki hologram khusus yang tidak ada di STNK palsu.
Harus jeli pemotor melihat perbedaan kedua STNK ini agar tidak tertipu.
Selain itu ada tiga perbedaan STNK asli dengan STNK palsu yang sering beredar.
Sebelum menyesal beli motor dengan STNK palsu, pemotor harus mencari tahu beberapa perbedaannya.
Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) penting sebagai legalitas kendaraan bermotor.
Baca Juga: Sekarang Paham STNK Motor Ada Dua Lembar Warna Hijau dan Cokelat, Perbedaan Jarang Diketahui
Selain STNK, BPKB juga merupakan dokumen sah kepemilikan kendaraan.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR