3 Tips Basmi Bau Apek di Helm Akibat Kehujanan, Gampang Banget Loh

Erwan Hartawan - Selasa, 28 Februari 2023 | 20:45 WIB
Kompas.com
Ilustrasi helm kehujanan bisa menimbulkan bau apek

Jika alkohol belum menguap namun helm sudah gunakan, khawatirnya terdapat reaksi yang dapat menyebabkan rambut menjadi rusak.

2. Jemur di Bawah Sinar Matahari

Hal ini banyak dilakukan sebagian orang untuk menghilangkan aroma tidak sedap.

Biasanya, helm tersebut telah basah karena terkena air hujan sehingga bagian sponsnya tidak nyaman ketika digunakan.

Selain menghilangkan bau dan mencegah bakteri jahat di dalam helm berkembang, menjemur di bawah matahari akan membuat spons di dalam helm kembali mengembang.

Baca Juga: 60 Helm Hilang Dicuri Maling, Toko Helm di Bogor Rugi Sampai Rp 25 Jutaan

3. Pakai Bubuk Kopi

Cara ini juga bisa kamu lakukan untuk menghilangkan bau apek di dalam helm.

Namun sebagai pengingat, wangi dari kopi hanya menghilangkan bau selama beberapa hari saja, karena kotoran dan kuman masih belum hilang sepenuhnya.

Namun jika situasinya mepet, cara ini bisa dilakukan dengan mudah.

Pertama, tuangkan bubuk kopi sebanyak 1-2 sendok makan ke dalam kain kecil, lalu ikat kain tersebut sampai rapat.

Penulis : Erwan Hartawan
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular