Baca Juga: Daftar Nama Pembalap Indonesia Di Balap ARRC 2023, Ada di Semua Kelas
Beberapa balap motor kelas bulu dengan motor Aprilia RS125 dan Honda CBR150 sudah pernah ditaklukan oleh Li Rujie sampai ia diberi kepercayaan bergabung di ajang road race Asia.
Satu pembalap lagi adalah Liu Chun Mei, berbeda dengan para rivalnya, Liu menjadi satu-satunya yang menunggangi Kawasaki Ninja 250.
Ia bernaung di tim asal Indonesia, Motul Snipers Manual Tech yang menjadi juara Asia AP250 tahun lalu.
Lucu yah, semakin banyak pembalap perempuan yang berani unjuk gigi di balap motor.
Karena biasanya, dalam satu kelas, pembalap perempuan hanya ada satu atau dua orang.
Baca Juga: Toyota Fortuner Arogan Seruduk Polisi di Rawa Buaya Jadi Tontonan Pemotor, Begini Kronologinya
Source | : | asiaroadracing.com |
Penulis | : | Didit Abdillah |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR