Artinya tinggal 4 hari lagi nih pemutihan 2023 berlangsung di Jambi.
Mengutip website Samsat Jambi, program pemutihan yang diberikan berupa:
- Pembebasan pokok pajak kendaraan yang mati sejak 2-15 tahun ke atas, hanya perlu membayar tunggakan selama dua tahun
- Pembebasan sanksi administratif PKB yang telah lewat tanggal jatuh tempo
- Pembebasan pokok dan sanksi administratif Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) II untuk permohonan balik nama dalam daerah dan luar daerah
- Pembebasan pokok dan sanksi administratif BBNKB (lelang kendaraan bermotor hasil rampasan atau eksekusi negara, kendaraan dinas pemerintah, perusahaan pembiayaan atau lising)
- Pembebasan sanksi administratif BBNKB I.
View this post on Instagram
Baca Juga: 6 Program di Pemutihan Pajak 2023 Sumsel Per 1 April 2023, STNK BPKB Siapkan Yuk!
2. Riau
Provinsi Riau juga masih menggelar program pemutihan pajak kendaraan.
Penulis | : | Ardhana Adwitiya |
Editor | : | Joni Lono Mulia |
KOMENTAR