Power yang dihasilkan hanya 2.3 dk/7.500 rpm serta torsi hanya 2.94 Nm/7.5000 rpm
Biarpun power tidak besar tapi SYM Elegant 50 ini diklaim sangat irit.
Karena ia hanya memiliki bobot 95 Kg saja, makanya klaim bensinnya 1 liter bisa menempuh jarak 71 Km.
Motor murah SYM Elegant 50 pakai tangki dengan kapasitas 4 liter, artinya sekali isi bensin bisa berlari sekitar 284 Km, lumayan jauh tuh ya!
Sistem pengeremannya masih pakai rem tromol, agar harganya tidak terlalu mahal.
Untuk harganya sendiri motor murah SYM Elegant 50 dijual dengan harga sekitar 16,7 juta Dong Vietnam.
Jika menggunakan kurs Rupiah maka harga motor murah SYM Elegant 50 ini hanya sekitar Rp 10 jutaan saja.
Gimana ya kalau kira-kira SYM di Indonesia jual motor ini? Laku atau tidak ya?
Baca Juga: Toprak Razgatlioglu Resmi Tinggalkan Yamaha WSBK, Tidak Ke Juga Ke MotoGP Demi Kawasaki?
Baca Juga: Banyak Pemotor Lawan Arah Di Jalan Ketahui Bahayanya Dijelaskan Ahli Safety Riding
Penulis | : | Uje |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR