Baru Tahu MotoGP 2023 Panen Cedera Dialami 10 Pembalap Setelah Jalan 5 Ronde

Ardhana Adwitiya - Sabtu, 27 Mei 2023 | 17:30 WIB
MotoGP.com
Ilustrasi pembalap MotoGP 2023 crash dan alami cedera.

Pasalnya Pol Espargaro mengalami patah tulang rahang, retak tulang punggung dan ada luka pada paru-parunya.

Pol Espargaro harus menghabiskan banyak waktu di ruang ICU dan kini sudah pulang untuk menjalani rawat jalan.

Cedera yang cukup parah bagi seorang atlet, sehingga membuat pembalap GasGas Tech3 Factory Team itu mulai memikirkan pensiun dari MotoGP.

2. Enea Bastianini - Sprint MotoGP Portugal 2023

MotoGP.com
Enea Bastianini crash di balap Sprint MotoGP Portugal 2023.

Enea Bastianini jadi korban pertama format balap Sprint di MotoGP 2023.

Pembalap Ducati Lenovo Team itu crash pada balap Sprint MotoGP Portugal 2023.

Enea Bastianini terlibat insiden senggolan dengan Luca Marini di tikungan 5 Sirkuit Algarve.

Baca Juga: Francesco Bagnaia Alami Cedera Patah Tulang Kaki, Bakal Absen MotoGP Italia 2023?

Luca Marini coba mengambil posisi Enea Bastianini dari sisi dalam tikungan 5, namun Marini kehilangan daya cengkeram ban depan dan mengalami low side yang kemudian menabrak Enea Bastianini.

Penulis : Ardhana Adwitiya
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular