"Nah, pada Honda CT125 kapasitas oli mesin pergantian periodiknya jadi 0,8 liter, menyesuaikan dengan perubahan mesinnya," tambahnya.
Reza juga menjelaskan, bore x stroke pada mesin Honda CT125 saat ini mengalami perubahan.
Baca Juga: Benar Gak Mesin Honda Supra X 125 Sama Kaya Honda CT 125 Motor Bebek Rp 80 Jutaan?
Yaitu diameter piston jadi 50 mm, dan untuk panjang langkah pistonnya 63,1 mm.
Sedangkan Honda CT125 generasi sebelumnya punya diamater piston lebih besar yakni 52,4 mm, sedangkan langkah pistonnya lebih pendek yakni 57,9 mm.
Memang Honda CT125 punya harga yang 4 kali lipat lebih mahal dari Supra X 125.
Tapi kalau soal perawatannya ternyata terjangkau juga nih!
Penulis | : | Yuka Samudera |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR