Banyak yang Belum Tahu, Ganti V-Belt Motor Matic Tidak Boleh Asal Beli

Uje - Kamis, 29 Juni 2023 | 20:12 WIB
Isal/GridOto.com
Ilustrasi ganti v-belt, harus sesuai spesifikasi

 

Farhan
v-belt yang sering tertarik tentu jadi rawan tipis dan putus

"Itu beda panjangnya signifikan, kalau tertukar tentu bisa bikin efek negatif," jelasnya.

"Contoh kalau misal Honda BeAT pakai v-belt Vario 125 tentu jadi terlalu panjang, dan malah bikin tarikan selip terus," wantinya.

"Kalau kependekan tentu lebih bahaya, efeknya v-belt jadi seperti tertarik," tambahnya.

Efek v-belt terlalu pendek bisa bikin gas jadi tertahan dan tarikan motor terasa berat.

"Karena v-belt tertarik seperti itu terus efeknya bisa bikin v-belt berumur pendek juga," yakin Dody.

Makanya selalu disarankan untuk membeli v-belt motor sesuai spesifikasinya.

Penulis : Uje
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular