Selain top box, ada juga rear carrier dengan kode B6H-F48D0-00.
Adapun kode tersebut, merupakan penanda aksesoris untuk Yamaha NMAX.
Aksesoris tersebut punya kualitas tinggi untuk dipasang ke bagian belakang motor.
Kemudian, aksesoris ini juga dipakai untuk membawa penutup atas atau bagasi lainnya.
Termasuk dengan boks belakang 30 liter, seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya.
Dikutip dari website resmi Yamaha, harga boks belakang untuk Yamaha NMAX Rp 990.000, sementara itu, rear carriernya dibanderol Rp 934.500, totalnya Rp 1.924.500.
Perlu brother pahami, angka tersebut merupakan Harga Eceran yang Disarankan (HED).
Untuk info lebih lanjut, klik LINK INI.
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR