Jangan Sekadar Keren Bro, Ini Alasan Modifikasi Motor Pakai Ban Slick Tidak Dianjurkan

Didit Abdillah - Minggu, 9 Juli 2023 | 13:30 WIB
SIS
Ini Bahayanya Pakai Ban Slick di Motor Harian. Perbedaan karakter aspal, jalan raya dan cuaca juga berpengaruh.

Baca Juga: Bocoran Motor Aprilia RS 440 Moge Murah Karena Produksi Di India

Termasuk karakter jalan raya yang tidak semuanya sama, kadang ada aspal mulus, kadang banyak lubang.

Juga bisa saja melalui jalan yang kotor karena tanah, sehingga membuat daya cengkeram ban slick menjadi menurun.

Namun jika menggunakan ban racing look, tanpa harus menggunakan ban slick bisa memilih ban dengan tapak yang lebar dan pola patern yang minim.

Seperti Pirelli Rosso Corsa 2, IRS Fasti Pro, FDR MP76, Maxxis Green Devil, tipe empat pilihan ban yang cocok untuk cornering, tetapi harga terjangkau.

Penulis : Didit Abdillah
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular