Baru Tahu Cara Kerja Fuel Water Hybrid Rancangan STTD di Honda BeAT, Bisa Hemat Bensin 50 Persen

Ahmad Ridho - Kamis, 20 Juli 2023 | 08:14 WIB
MOTOR Plus-online/ A. Ridho
Teknologi air (hidrogen) dibuat jadi bahan bakar atau Fuel Water Hybrid (FWH) garapan STTD bikin hemat bensin 50 persen.

MOTOR Plus-online.com -Bikin melongo teknologi air (hidrogen) dibuat jadi bahan bakar atau Fuel Water Hybrid (FWH) garapan STTD bikin hemat bensin 50 persen.

Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD) melakukan terobosan baru.

Air atau Hidrogen bisa diubah jadi bahan bakar dan dipakai di motor Honda BeAT.

Honda BeAT modikasi garapan STTD sudah dilengkapi alat berupa rangkaian tiga tabung.

Dua tabung transparan berisi air dan satu tabung terbuat dari logam berisi katalisator.

Fuel Water Hybrid (FWH) garapan STTD ini sudah terbukti dan teruji digunakan pada motor.

Rudy Sumardi, Dosen Rekayasa Teknologi di STTD dan perancang Fuel Water Hybrid (FWH) mengaku hasil karyanya itu bisa dipertanggungjawabkan.

Satu rangkaian tabung berisi 220 ml air murni dan diklaim bisa menempuh jarak 50 kilometer.

Karena peran bensin digantikan air (hidrogen) membuat hemat BBM sampai 50 persen.

Baca Juga: Mirip Nikuba Fuel Water Hybrid Penemuan Baru Air Bisa Jadi Bahan Bakar Motor, 220 Ml Air Bisa Tempuh 450 Km

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular