Pesan-pesan dari Pencuri Motor di Jakarta Supaya Motor Enggak Bisa Dimaling

Galih Setiadi - Kamis, 3 Agustus 2023 | 11:40 WIB
Kolase IG @huas_polsek_tambora/Tribunnews.com
Seorang residivis curanmor alias pencuri motor di Jakarta membagikan pesan supaya motor enggak bisa dimaling.

Kapolsek Tambora, Kompol Putra Pratama berharap bisa mengedukasi masyarakat utnuk meningkatan kewaspadaan.

Putra menegaskan, kejahatan terjadi tidak hanya karena ada niat dari pelaku.

Namun juga karena ada kesempatan dan kondisi lingkungan yang mendukung.

Klik LINK INI atau tonton video di bawah ini.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Humas Polsek Tambora (@humas_polsek_tambora)

Mulai sekarang, pastikan motor yang brother punya berada di tempat yang aman dan sudah memakai kunci ganda ya, bro.

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular